Selamat Datang

Rabu, 16 Februari 2011

Orthocone




Sekitar 460 tahun yang lalu, orthocone adalah hewan terbesar yang ada di bumi dan merupakan predator yang terganas yang ada. Hewan ini hidup dengan cangkang konus yang sangat panjang (kira2 11 m), tanpa sirip ataupun ekor.

Orthocone bergerak dengan cara mendorong air ke arah berlawanan dengan arah yang ingin dituju. Pergerakan vertikal dilakukan dengan mengontrol jumlah air laut yang ada di dalam cangkang. Makanan dari hewan ini adalah beberapa anthropoda, seperti sea scorpion.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar